Perkelahian tukang parkir dengan tukang galon

Perkelahian Tukang Galon VS Tukang Parkir Berujung Kematian

Perkelahian antara tukang pakir dan tukang galon keliling ini menyebabkan salah satu di antara meninggal dunia, penyebabnya hal sepele saja. Dimana pada saat melintas tukang galon tersebut melihat ke arah parkiran, dan tukang parkir tersebut tidak terima. Pada saat tukang galon lewat lagi, langsung di berhentikan oleh juru parkir tersebut. Pada saat itu langsug memberikan pukulan, yang mengakibatkan pertikaian dimulai.

Perkelahian berujung kematian
Perkelahian berujung kematian

Sekarang, pihak polisi sudah mengungkapkan siapa yang terlibat dalam perkara tersebut. Antara lain tukang parkir yang menjadi korban dengan usia 45 tahun. Dengan tukang antara galon keliling yang menjadi tersangka, dengan usia 45 tahun juga.

BACA JUGA : Otak Pembakaran Rumah Wartawan Di Tahan Karo Tertangkap

Lokasi

Lokasi kejadian perkara di pinggir jalan Pondok Pinang, Kebayoran Lama, Jakarta Selatan. Pada hari Senin di tanggal 22/7/2024.

Permasalahan

Permasalahan sebenarnya karena hal sepele, yang mengakibatkan kematian. Pelaku pertama melintas di lokasi kejadian, untuk mengantarkan pesanan air galon seperti biasa. Ketika lewat di jalan seperti biasa, dia saling melihat dengan si korban. Setelah mengantarkan pesanan galon, dia kembali sembari memberhentikan motor nya. Lalu dia langsung menanyakan kenapa dia di pelototin ketika lewat. “kamu ngajak saya berantem” sembari memukul si korban.

Di sini lah perselisihan semakin memanas, adu jotos di antara ke 2 nya tidak bisa di hindarkan lagi. Pada saat adu pukul nya berlangsung orang sudah ramai melerai, akan tetapi tidak bisa di pisahkan. Di sini korban sampat terjatuh, ketika ingin mengambil kendaraan tukang galon tersebut.

Ketika polisi tiba-tiba lewat dan berhasil melerai mereka berdua, di sini korban masih saja mengejar si pelaku. Padahal pelaku sudah duduk di depan sebuh toko, korban ini tetap mengejar si pelaku sampai ke depan toko.

Posisi di kejar terus oleh korban, pelaku akhirnya mengalah dan mengambil motornya dan pergi dari lokasi. Karena tidak terima kalah, korban ini juga ingin mengambil motor untuk mengejar pelaku. Masih mulai naik ke motor dia tiba-tiba jatuh, dan terdapat luka pada bagian pelipis korban.

Sebenarnya mereka selama ini tidak memiliki masalah, pertikaian ini terjadi secara spontan saja. Jadi di sini salah satu di antar orang tersebut meninggal dunia, yaitu si tukang parkir. Karena pertikaian ini terjadi di antara mereka berdua, jadi yang di tangkap pihak polisi, dan di jadikan tersangka ya tukang galon nya.

BACA JUGA : Yang Dirasakan Mpok Alpa Saat Megandung Bayi Kembar